Blog ini Membahas tentang Berbagai Hal, termasuk Informasi yang menjadi pengalaman Penulis sebagai Pekerja di Bidang Pemerintahan, Tenaga Pengajar, Ibu Rumah Tangga dan Freelancer
Minggu, 25 Agustus 2024
CAFE DI TENGAH PERKAMPUNGAN MENJADI HAL UNIK DAN TIDAK BIASA
Minggu, 18 Agustus 2024
CAFE DEMOKRASI SARANA SHARING, REKREASI DAN MENUNTUT ILMU POLITIK BAGI PPS DAN PANTARLIH
Dengan Hadirnya kafe demokrasi yang dilakukan oleh KPU kabupaten untuk menggiring pemahaman politik dan partisipasi pemuda di pilkada yang akan datang, mampu untuk meningaktkan partisipasi masyarakat dan melaporkan berbagai hal tentang kecurangan dalam pemilu dan lain sebagainya.
UCAPAN TERIMA KASIH KEPADA SEMUA PANTARLIH YANG MENGIDEDIKASIKAN WAKTU DAN PIKIRAN TERBAIK
Kamis, 15 Agustus 2024
ACARA SYUKURAN DAN PERESMIAN GEDUNG BARU MADRASAH
SEMARAK MEMERIAHKAN 17 AGUSTUS YANG KE 79 DENGAN PAWAI DAN BERBAGI UNDIAN BERHADIAH
PENJELASAN BATAS TANAH ANTARA DESA DARI BADAN PERTANAHAN, SERTA BAPPEDA
Selasa, 06 Agustus 2024
PENGUATAN KAPASITAS APARATUR KECAMATAN DALAM MENYONGSONG PENYELENGGARAAN DESA
Desa yang unggul dan mandiri berasal dari dukungan kecamatan yang memberi porsi pengawasan yang baik. Sebaliknya, Jika pengawasan dari kecamatan yang tidak beraturan, maka desa juga akan acuh tidak acuh ketika melakukan pelaporan dan menjalankan tugas dan fungsi keberadaaan desa yang dimilikinya.
KEGIATAN DAHSYAT ATAU DAPUR SEHAT ANTI STUNTING
Senin, 05 Agustus 2024
SKEMA PERTANDINGAN TENIS MEJA PERAYAAN KEMERDEKAAN RI
Pemuda sebagai dasar dari sumber kekuatan dan memiliki mas depan yang cerah. ditumbuhkan dan dipupuk potensi-potensi anak muda sekrang ini untuk dikembangkan sebagai bibit awal dalam perkembangan talenta -talenta olahraga pemuda. Kemenangan bukanlah yang utama. namun menyemarakkan kemerdekaan yang ada, serta usaha yang tidak pernah menghianati hasil.
Semoga kegiatan semarak kemerdekaan ini mampu menghadirkan bibit-bibit unggul calon pemuda untuk bersaing dengan talenta yang berasal dari daerah lain.
Rabu, 31 Juli 2024
SOSIALISASI KELEMBAGAAN DESA DAN LEMBAGA ADAT DESA
JADWAL PERTANDINGAN BOLA VOLI PUTRA DALAM HUT RI KE 79 TAHUN 2024 KEC. TELLU SIATTINGE
Berikut jadwal pertandingan bola voli putra dan putri dalam rangka perayaan Kemerdekaan RI Republik Indonesia.
Pertandingan bola voli akan dimulai per hari ini tanggal 1 Agustus 2024 sampai tanggal 10 Untuk final champion dalam laga bola voli putra dan puri ini.
JADWAL PERTANDINGAN SEPAK BOLA PIALA KEMERDEKAAN RI KEC. TELLU SIATTINGE
beberapa kegiatan telah dilakukan dalam upayta perencanaan terjadinya perayaan kemerdekaan yang meriah, diantaranya pertandingan sepak bola untuk memperebutkan piala kemerdekaan RI setiap kecamatan.
Selasa, 30 Juli 2024
RAPAT PEMANTAPAN PERAYAAN KEMERDEKAAN RI DI TINGKAT KABUPATEN/KOTA
BIMTEK AGAIN BAGI PPK KECAMATAN
Salah satu bidang organisasi yang harus senantiasa dilakukan pelatihan, seperti seminar, bimbingan teknis dan kegiatan lainnya.
PERLUNYA BIMTEK PENGELOLAAN STRESS BAGI PENYELENGGARA PILKADA
ITTERUNG FC DENGAN POLA BAJU SEPAK BOLA TERBARUNYA DI PIALA KEMERDEKAAN RI TAHUN INI
Kamis, 25 Juli 2024
TERKAIT KELANGKAAN BBM DI DAERAH
PERJALANAN DINAS YANG SELALU MEMBUTUHKAN DOKUMENTASI
Setiap perjalanan dinas yang dilakukan, ada beberapa prosedural yang harus dilakukan, diantaranya:
- Surat tugas
surat tugas ini diperoleh dari atasan baik organisasi atau sekolah, yang memberikan tugas kepada anggota tertentu untuk mengikuti suatu kegiatan, berdasarkan surat yang masuk atas permintaan peserta kegiatan atau lainnya. Dalam surat tugas ini juga berisi tentang dasar dari surat tugas yang diberikan
- Surat Perintah Perjalanan Dinas
dalam surat perintah perjalanan dinas ini tertera dengan jelas siapa yang memerintahkan dan jabatannya untuk melakukan perjalanan dinas, orang yang disuruh atau memiliki tujuan perjalanan dinas beserta jabatannya, tujuan dilakukannya perjalanan dinas, Tempat perjalanan dinas, Waktu dilakukannya perjalanan dinas, serta pengikut, dasar dilakukannya perjalanan dinas serta di tanda tangani oleh pemberi tugas.
- Lampiran surat perjalanan dinas
yang terdiri atas ttd. dan waktu keberangkatan yang melakukan perjalanan dinas, tanda tangan dinas yang dituju, beserta waktu kedatangan dan keberangkatan, sehingga ada dua kali tanda tangan, oleh dinas yang dikunjungi.
- Dokumentasi
Dokumentasi dalam artian disini adalah berupa bentuk foto ketika kegiatan perjalanan dinas dilakukan. kegiatan ini sebagai cara yang paling ampuh untuk mempertanggungjawabkan bahwa suatu kegiatan dilaksanakan. tidak banyak yang ketika pergi suatu tempat yang formal ataupun non formal kita menemukan seseorang melakukan dokumentasi sebagai bentuk pertanggungjawaban telah dilaksanakannya suatu kegiatan.
Tertibnya administrasi diatas, adalah salah satu bentuk pertanggungjawaban yang kesemua hal tersebut harus dilengkapi, serta melampirkan surat atau undangan terhadap dilakukannya suatu dinas dan lainnya.
Rabu, 24 Juli 2024
PEMBUKAAN FESTIVAL TAHUN BARU DENGAN KOLABORASI UNTU DONASI PALESTINA
Kegiatan ini perkara yang penting dan menjadi suatu event yang ditunggu-tunggu masyarakat Bone. Hal ini sebagai cara untuk menyatukan persepsi dan berbagi semarak tahun baru islam dengan nuansa islami, music islami dan diisi dengan kegiatan-kegiatan yang digemari oleh anak muda yaitu live music islami, serta adanya bazar makanan, lomba-lomba islami, dan lainnya.
kegiatan ini berguna, selain sebagai ajang silaturahmi bagi semua pengurus LKQ dari berbagai jenjang dan periode angkatan, juga sebagai ajang peningkatan ekonomi masyarakat sekitar, khususnya bagi UMKM, dan menggalang ekonomi bagi derita palestina. Selain itu, juga ada penampilan busana muslim dari Lembaga Kajian Qur'ani berkolaborasi dengan Jazz Blesser Bone. yang merupakan UMKM yang bergerak dalam penyewaan jaz dan blezzer dari berbagai ukuran dan umur.
Ini merupakan salah satu tempat penyewaan yag baru dan unik, karena biasanya kita hanya mendengar dan mengenal penyewaan baju dan jas untuk pakaian adat bugis, penyewaan pakaian profesi untuk kegiatan parade dan lainnya. Namun UMKM di Bone ini semakin berkembang dengan berbagai kegiatannya.
Kegiatan ini diharapkan dapat terlaksana dengan baik, dan dapat mengumpulkan donasi sebanyak-banyaknya untuk membantu penduduk palestina. Selain, itu kegiatan menjadi event yang kembali dilakukan oleh LKQ dan dapat memberikan pengalaman kepada anggota LKQ karena terlibat dalam event-event yang cukup besar.
Kamis, 18 Juli 2024
APEL PAGI SETIAP SENIN SEBAGAI UPAYA MENJAGA KEDISIPLINAN PEGAWAI
Selain itu, kegiatan lain untuk mendisiplinkan pegawai adalah apel pagi yang dilakukan di setiap hari senin di unit-unit kerja kantor lainnya untuk mengetahui keabsenan setiap pegawai yang ada, serta untuk menjaga silahturahmi dan pemberian nasehat dan wejangan kepada pegawai-pegawai dari stake holder yang ada.
Rabu, 17 Juli 2024
RAPAT INTERNAL RUTIN
BEKERJA SAMBIL MENGAMBIL MENONTON MATERI PARA TOKOH INSPIRATIF
KERJA SAMBIL MENIKMATI CERAMAH BUGIS TENTANG HIKMAH
Namun akan lebih afdal untuk bekerja sambil mendengar kan nasehta, atau nyanyian berupa sholawat atau hal semacamnya. apalagi jika mendengarkan pesan-pesan Allah swt. Iya, Mendengar nasihat seorang ustads adalah jalan ninjaku ketika bekerja dengan relax dan lain sebagainya.
MUSYAWARAH CABANG APDESI
APDESI dalam keberadaannya menjadi organisasi yang menggalakkan semua kepala desa bergabung didalamnya untuk membicarakan dan sharing terhadap pembangunan desa dan peningkatan desa ke depannya.
MONEV KECAMATAN SEBAGAI UPAYA PENGAWASAN TRIPIKA KEGIATAN DI DESA
Hal ini sebagai upaya untuk meminimalisir kesalahan pembangunan khususnya bagi pekerja desa, baik tentang ukuran dan spesifikasi pembangunan yang dilakukan. senantiasa dilakukan upaya perbaikan dan peningkatan setelah dilakukan pengawasan. pengawasan yang terbaik adalah pengawasan yang dilakukan secara terus menerus dan berkesinambungan
Senin, 15 Juli 2024
DUKUNGAN KETAHANAN PANGAN DENGAN PERBAIKAN AKSES JALAN TANI
Pembangunan talud dan perkerasan jalan tani serta perintisan jalan tani digunakan untuk memudahkan akses para petani keladang, sehingga menghemat waktu dan biaya untuk ke sawahnya. Selain itu, keberadaan akses jalan yang baik akan menjadikan desa yang bersangkutan untuk berkembangnya dari segi ekonomi.
Kamis, 11 Juli 2024
KEGIATAN INTERVENSI GISI DAN CONTOH MAKANAN TAMBAHAN BAYI DAN IBU HAMIL
pentingnya pemberian pemahaman masyarakat khususnya kader kesehatan dan kader posyandu untuk mengetahui cara pengolahan makanan tambahan bayi dan balita yang baik dan bergizi. kegiatan ini juga dengan mengajak para kader untuk menjadi pelopor lahirnya dasawisma di desa, dengan pembuatan sayur mayur dan penggunaan lahan pekaranagan utnuk tanaman sayur mayur, demi untuk emmenuhi gizi seimbang bagi masyarakat, dan bagi pribadi tentunya.
Selasa, 09 Juli 2024
SOP LAYANAN KESEJAHTERAAN SOSIAL DAN PERLINDUNGAN ANAK BERBASIS MASYARAKAT
Untuk menuju desa yang layak ada beberapa bagian yang harus menjadi panduan bagi desa dalam melakukan desa layak anak. Untuk menjadi desa layak anak, tentunya ini menjadi dasar dan keinginan untuk melakukan perbaikan. diantara beberapa hal yang menjadi dasar dalam pembentukan desa layak anak, diantaranya:
1. Pembentukan PATBM desa atau Perlindungan Anak Terpadu Berbasis Masyarakat
2. Pengentasan Kemiskinan khususnya pengentasan anak miskin
3. Perlindungan anak dan perempuan
4. Pembentukan anak Lingkar Remaja
5. Anak putus Sekolah kembali ke sekolah atau lembaga formal dan non formal
6. Pencegahan Perkawinan Anak dibawah usia 19 tahun
7. Pencegahan tindak kriminal bagi anak dan perempuan khususnya dalam kejahatan seksual dan eksploitasi anak dan perempuan
Tidak nyata tersebut di atas,bisa dilakukan dengan berbagai hal, termasuk Pembuatan Desa yang Ramah Anak dan perempuan dengan Adanya Layanan Kesejahteraan Sosial dan Perlindungan Anak Berbasis Masyarakat.
Berikut dibawah ini. Pemerintah Desa memiliki kegiatan dalam pembentukan SOP atau standar Operasional prosedural Layanan Kesejahteraan Sosial dan Perlindungan Anak berbasis Masyarakat.
SOP ini menjadi penting sebelum dilakukannya pelaksanaan dan pemberian tindakan terhadap permasalahan yan dialami oleh korban atau masyarakat setempat. Dengan adnaya SOp maka telah jelas, siapa yang bertanggungjawab dan kepada siapa seseorang untuk mendapatkan atau menyelesaikan permasalahannya ketika terkait dengan anak dan perempuan.
Berikut beberapa Form yang menjadi isian dalam pemberlakukan Layanan yang nantinya akan dilakukan, diantaranya:1. Instrumen Pengaduan dan Asesmen Awal Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung.
2. Lembar Persetujuan Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung.
3. Form Penilaian KebutuhanResiko dan rencana Tindakan Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung.
4. Surat rujukan Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung.
5. Form Pemantauan Pasca Intervensi Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung.
6. Form Penutupan Kasus Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung.
7. Formulir Terminasi Layanan Kesejahteraan Sosial dan perlindungan Anak Berbasis Masyarakat Desa Itterung
DAMKAR SERTA MASYARAKAT MENYELAMATKAN SAPI YANG TERPELESET DI SUMUR
Petugas Pemadam Kebakaran (DAMKAR) berhasil mengevakuasi seekor sapi milik warga yang terpeleset dan jatuh ke dalam sumur di desa itterung k...

-
Stunting adalah salah satu kondisi tumbuh kembang yang tidak sesuai dengan masa perkembangan anak-anak yang dipengaruhi oleh faktor ekonomi,...
-
Tenis Meja Merupakansalah satu kegiatan yang juga menyemarakkan kemerdekaan Ri tahun ini. Tenis meja merupakan kegiatan yang juga memberikan...
-
Revitalisasi Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) merupakan langkah strategis dalam mendukung program ketahanan pangan, terutama di Desa Itterun...